Kamus Bahasa Daerah di Indonesia
A B D E G H I J K L M N O P R S T U V W
selected terms: 2,504 page 46 of 126
dungkar
singgung; ungkit kembali; bangkit kembali v: mandungkar sidangolon - menyinggung kembali kepedihan; ulang idungkari naso sidukkaron - jangan diungkit kembali yang tidak patut diungkit.
dungkit
1 v cungkil; mandungkit - mencukkil duri; idungkit - dicungkil; 1 menyakitkan hati; nyelekit: hatani ~ tumang - kata-katanya sungguh menyakitkan hati.
dungut
n daki: sadari lang maridi ~ domma sampal. See also: sampal
durdur
mandudurhon - mengulurkan: marhitei mandurdurhon tali - dengan mengulurkan tali; idurdurhon ma tanganni - diulurkannya tangannya.
duri
n duri
durian
n durian
dursat
a kotor; jorok: domma ~ bajumin - sudah kotor bajumu itu; ~ ma ho! - jorok sekali kau!
duru, duruduru
n semak; luar: hu~ in ho, neh! - keluar situ kau, neh!
durung
n tangguh; v mandurung - menangguh; idurung - ditangguh; n durung-durung - kolekte/persembahan dalam kebaktian di gereja (kata ini sudah tidak dipergunakan lagi)
dusun
dusun; desa; kampung See also: desa
ea(k)
ya; mengiakan; mengaku; menjanjikan Synonym: alo
eab - bunyi yang keluar dari mulut karena kekenyangan
n bunyi yang keluar dari mulut karena kekenyangan; var terab See also: terab
eal
n See also: eol
eas
acuh; lalai Synonym: lansei; lansi
eba, ebaeba
sisa; var teba See also: teba, tebateba
ebang - melenggang
ebat, mebat
mengunjungi, melawat; lewat sepintas; ebatebat, mebatebat - mondar-mandir tak menentu See also: mebat
ebeng
mangebeng - minta; minta jasa (harus dengan afiksasi ma(ng)): mangebeng do tong in - ia selalu minta jasa.
eda
iparan perempuan; mareda - memanggil eda.
edang
v jalan kesana kemari tak menentu: medang do horajanin - kerjanya kesana-kemari tak menentu; medangedang = pengulangan, menekankan
Kamus Bahasa Batak Simalungun Kamusiana
to main page AboutDonasiTop 10DictionariesFeedbackLogin top of page
© 2008 Adipura Net XHTML | CSS Powered by Glossword 1.8.12-beta