Kamus Bahasa Daerah di Indonesia
<
A B D E G H I J L M N O P R S T U W
selected terms: 7,905 page 349 of 396
tampurus
manampurus, mengambil sedikit dan sisanya dihancurkan misalnya memetik buah dikebun dan selainnya dihancurkan.
tamtam
tumpul (perkakas).
tamue
tamu; manamuei, menjamu, menamui; partamue, tuan rumah; partamuean, hal menamui, penjamuan; partamueon, perjamuan, hal menamui; na ro tamue, ada anak lahir.
tan
= sian.
tanak
banyak sekali, mantap, mewah, melimpah, lengkap; patanakhon, melimpahkan, memperbanyak, menambah hingga lengkap.
tanda
kenal, bukti, tanda; tanda, terang dapat dikenal, dapat dilihatat; tanda paboa, tanda bahwa; mananda, mengennal, mengakui, mengetahui; tumanda, idem; tandatanda, cindera mata, tanda More…
tandak
manandak, menyepak ke belakang mengenai kuda, menendang ke belakang dengan kaki belakang.
tandan
tandan.
tandang
martandang, berkunjung, merantau, tandang menandang bepergian, mengadakan kunjungan; manandangi boruboru, mengunjungi/ mengejar wanita; manandangi juji, pergi ke tempat penjudian; marmusu More…
tandap
(bdk andap), terang, mantap, tegas, jelas, nyata; patandaphon, menyatakan; mamandap, hanya, saja, cuma; manandap tu eme saluhut, segala-galanya dibeli hanya dari hasil padinya.
tandetande
semut putih.
tandi
jelas terlihatat bedanya, mencolok, menonjol, baik sekali dalam arti positip dan negatip; tumandi sian, lebih menonjol dari, samasekali lain daripada; situmandi, salah satu dari sungai More…
tandiang
sejenis paku pohon pakis. tanding = selep.
tandok
i. wadas, karung, sumpit lonjong, untuk menyimpan beras. ii. besar, ganteng; situmandok, bumi; patandokhon, mengakhiri sesuatu dengan bagus.
tandol
rendah, tidak dalam, landai, dangkal mengenai air.
tandos
(bdk andos), tandas, tertumbu pada sesuatu, tiba; masitandosan soara, saling menyapa; patandoshon, menyampaikan sesuatu, menandaskan.
tandu
tandu.
tanduk
tanduk; tanduk ni ruma, tanduk kerbau yang dipasang orang-orang kaya di atas rumah mereka; sitanduk, sejenis pisang; marbau tanduk, marah, murung misalnya mengenai bau tanduk yang dibakar; More…
tane
i. martane, mandi uap. ii. martane, membagi-bagi tuak kepada teman-temannya; partanean, tempat pembagian tuak.
tang
matang, kukuh, kuat, dewasa mengenai orang dan binatang; kukuh mengenai tembok; tang marsinjata, demikian besarnya sehingga ia bisa membawa senjata; tang marsoban, demikian besarnya More…
Kamus Bahasa Batak Toba Kamusiana
to main page AboutDonasiTop 10DictionariesFeedbackLogin top of page
© 2008 Adipura Net XHTML | CSS Powered by Glossword 1.8.12-beta