Kamus Bahasa Daerah di Indonesia
<
A B D E G H I J L M N O P R S T U W
selected terms: 7,905 page 31 of 396
bange
tano bange, sejenis batuan putih dan asam (tanah liat) yang halus dan lunak yang bisa dimakan karena dianggap enak sebagai sedapan.
bangga
= banggal.
banggal
besar, kuat; mabanggal, lebar mengenai dada dan muka, bertulang.
banggang
= banggal.
banggar
(juga banggal), besar, kuat.
banggas
kuat, keras hati.
banggik
sejenis biawak; rungkung banggik, sejenis pohon kayu.
bangging
sambangging, sepotong, segumpal daging.
banggor
sedikit serak, agak parau.
banggua
sibanggua, = subang, dilarang.
banggungbanggungan
sejenis ampang membawa daging.
banggur
sedikit panas.
banggura
sibanggura, sibanggua, bdk pungga.
bangka
(= talha), takik pada balatuk; mamangka, menakik batang kayu supaya bisa dipanjat; bangka rohana, terluka perasaannya.
bangkal
i. timbaho bangkal, sejenis tembakau batak. ii. bangkalbangkal, tidak subur (tentang tanah).
bangkang
terlalu besar, terlalu tua; bangkang ompaon, terlampau besar untuk digendong; bangkang daging, kaku.
bangkar
kulit pohon enau yang keras yang terdapat pada cabang bawah dan meliliti ijuk, bersama ijuk ini merupakan bahan yang berharga untuk menutup atap; bangkaran, bunting (tentang ternak); More…
bangkara
wilayah dan tempat pemukiman raja sisingamangaraja di selatan danau toba.
bangke
bangkai binatang atau jasad orang yang meninggal; bangke ni duhut, = bangkiang, arun bangke, demam merana (silupa).
bangki
sibangkion, air, gulokgulok ni sibangkion, = dengke, udang dan segala-galanya yang hidup di dalam air.
Kamus Bahasa Batak Toba Kamusiana
to main page AboutDonasiTop 10DictionariesFeedbackLogin top of page
© 2008 Adipura Net XHTML | CSS Powered by Glossword 1.8.12-beta