Kamus Bahasa Daerah di Indonesia
<
A B D E G H I J L M N O P R S T U W
D. DA DE DI DO DU
selected terms: 380 page 12 of 19
dobar
deras mengenai hujan; mandobardobar, menumpahkan, turun dengan deras.
dobo
i. mandobo, menyiksa, memakai kekerasan, menyamun, memperkosa; pandobo, penyamun, pemerkosa, penjarah, perampok; pandoboon, perampokan, perkosaan, kekerasan; tardobo, kena rampok; hona More…
dobur
mardobur, debur, berdebur, mendebur (mengenai kayu yang jatuh atau tembakan).
doda
bunyi yang dibuat memanggil anjing; p.b.: agoan asu do halak na hurang doda, yang kurang rajin memanggil anjingnya, akan kehilangan anjing, barang siapa tidak menjaga hartanya akan More…
dodak
dedak; simardodakdodak, sej pohon kayu berbuah merah dan yang dipakai sebagai obat cacing.
dodal
disapukan, melekat pada dinding mengenai kapur, tanah; mandodal, melekatkan pada, mengediami; mandodalhon, melekatkan sesuatu; mandodalhon utang, menumpuk hutang kepada orang kaya dengan More…
dodo
mandodo, membuang batu duga, menduga dalamnya sesuatu; mandodo roha, membaca isi hati, menduga maksud; ndang tardodo, ndang hadodoan, tak bisa diduga, tak terduga, tak tertebak sesuatu More…
dodong
i. sej pedang. ii. na dodong, bodoh.
dodor
mardodor, datang berduyun-duyun, berbondong-bondong.
dodot
padodot, beruntun, ber-kesinambungan, berturut-turut, non stop; padotdot tolu ari, beruntun tiga hari; ari rondo lima ari padodot, hujan lima hari berturut-turut, nonstop.
doge
menyatakan keheranan: wahai, aduh.
dogil
mandogil, pijit, memijit, meremas dengan jari; mandogildogil, memijit-mijit, me-remas-remas, mengurut.
dogo
mandogodogo, membujuk penurunan harga kepada penjual.
dogol
mandogol, menggiling halus, melunakkan (= gogol)
dogor
kurang ajar; madogor soarana, suaranya sangat ke-ras, luar biasa keras suaranya.
dogos
mandogos, menggosok diri, menggosok, melumatkan.
dohar
mujur, bernasib baik, peruntungan; mardohar, mendapat banyak rezeki, beruntung; hadoharon, kelimpahan rezeki; ari na mardohar, hari mujur yang ditetapkan oleh datu; pandoharan, sumber More…
doho
marhadohoan, mempunyai milik tertentu, diasingkan untuk tujuan tertentu, khusus.
dohodoho
buah sej pohon kayu barangan yang bisa dimakan.
dohon
lih dok i.
Kamus Bahasa Batak Toba Kamusiana
to main page AboutDonasiTop 10DictionariesFeedbackLogin top of page
© 2008 Adipura Net XHTML | CSS Powered by Glossword 1.8.12-beta